jejak kaki dinosaurus di texas

2024-05-19


News - Getty Images, CNBC Indonesia. 28 August 2022 22:00. Jejak kaki yang terdiri atas tiga jari terlihat di dasar sungai sepanjang sekitar 30 meter. Lihat Slideshow 5 foto. Lintasan jejak-jejak kaki dinosaurus berusia 113 juta tahun terlihat setelah cuaca mengeringkan dasar sungai di Texas, AS. (Getty Images via AFP/JOHN MOORE)

Taman negara bagian lembah dinosaurus di dekat Fort Worth, Texas menemukan jejak kaki dinosaurus yang diklaim berusia lebih dari 113 tahun, tertutup oleh air dan sedimen tanah. Musim panas membuat air sungai Paluxy menyusut dan kering sehingga jejak kaki ini dapat terlihat.

KOMPAS.com - Jejak kaki dinosaurus berhasil ditemukan di Texas, akibat bencana kekeringan parah terjadi di sana. Melansir Sciencealert edisi Rabu (24/8/2022), bencana kekeringan parah di Texas telah membuat sungai yang mengalir melalui Taman Negara Bagian Lembah Dinosaurus mengalami kekeringan.

Kekeringan Parah, Jejak Dinosaurus dari 113 Juta Tahun Lalu Muncul Kembali di Texas - Hot Liputan6.com. Viral Jejak Dinosaurus Dari 113 Juta Tahun 'Muncul Kembali' di Sungai yang Mengering (Sumber: Siakapkeli) Hidup pada ratusan juta lalu, hingga kini masih banyak tertinggal. Bocah 9 Tahun Temukan Fosil Telur Dinosaurus 66 Juta Tahun.

Rabu, 24 Agu 2022 19:43 WIB. Austin - Fenomena sungai mengering di dunia membuat sejumlah benda purba kembali terlihat. Salah satunya jejak kaki dinosaurus yang tampak di Texas tengah. Berdasarkan foto yang beredar, tampak dengan jelas adanya jejak-jejak kaki dinosaurus berukuran besar.

A A A. AUSTIN - Kekeringan yang melanda Taman Nasional Dinosaur Valley State Park di Glen Rose, Texas, Amerika Serikat (AS), memunculkan sekitar 70 jejak kaki dinosaurus . Jejak kaki dinosaurus yang berusia sekitar 110 juta tahun, tersembunyi di bawah air dan lumpur di Sungai Paluxy, yang membelah taman nasional tersebut.

Di Texas Amerika Serikat, jejak kaki dinosaurus berusia 113 juta tahun telah ditemukan setelah kondisi kekeringan parah yang mengeringkan sungai paluxy. Jeja...

TIMESINDONESIA, JAKARTA - Jejak kaki dinosaurus berumur 113 juta tahun terkuak dari dasar sebuah sungai di AS. Hal ini terjadi setelah sungai yang berada di wilayah Dinosaur Valey State Park, Glen Rose, Texas

AUSTIN, KOMPAS.com - Kekeringan parah telah menyingkap jejak-jejak kaki dinosaurus berusia 113 juta tahun di dasar sungai di Texas tengah. Jejak besar, yang dimiliki oleh satu acrocanthosaurus kerabat T-Rex, tidak terlihat sejak tahun 2000, karena berada di bawah air dan beberapa lapisan sedimen.

KOMPAS.com - Dinosaurus Sauropoda adalah spesies hewan terbesar yang pernah berjalan di Bumi ini. Penemuan jejak aneh di Texas, menunjukkan jejak kaki dinosaurus ini tampaknya merupakan jejak kaki depan. Sauropoda juga dijuluki sebagai 'kadal guntur', karena perawakan yang sangat besar.

Peta Situs